Teknik Dasar Bertahan Judo (Jigotai)

Posted on

Teknik Bertahan merupakan salah satu sikap dasar dari olahraga Judo, sikap bertahan ini hanya di gunakan untuk mempertahankan diri terhadap serangan lawan dan sikap ini tidak begitu efektif untuk melakukan serangan. Dalam melakukan teknik ini, Anda bisa mengikuti caranya di bawah ini ;

Teknik Dasar Bertahan Judo (Jigotai)

Pertama ; Jigo-Hotai : berdiri tegak, kedua kaki di buka lebih lebar + 50 cm, kedua lutut ditekuk sehingga pinggul menjadi lebih rendah dan pusat grafitasi berada di tengah.

Kedua ; Migi-Jigota : Sikap Jigo-Hotai, lalu di majukan kaki kanan sedikit kedepan, ini di sebut sebagai sikap bertahan kanan.

Ketiga ; Hidari-Jigotai : Sikap Jigo-Hotai, lalu majukan kaki kiri sedikit kedepan, ini disebut sikap bertahan kaki kiri.

Gambar : Teknik Dasar Bertahan Judo (Jigotai)

Demikian kami sampaikan Teknik Dasar Bertahan Judo (Jigotai), terimakasih sudah berkunjung di aak-share.com dan semoga bermanfaat.

Ikuti websiteedukasi.com di aplikasi Whatsapp dengan cara Subscribe atau Contact Me untuk mendapatkan perangkat pembelajaran terbaru dengan sangat mudah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *