RPP 1 Lembar Kelas 3 Tema 1

Posted on

Websiteedukasi.com – Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) satu lembar/halaman Kelas III SD/MI Tema 1 kurikulum 2013 merupakan perangkat pembelajaran yang tersusun sitematis untuk melangkapi adminstrasi guru.

Penyusunan RPP Tematik Kelas III Tema 1 format 1 Lembar/Halaman bertujuan untuk mengurangi beban administrasi guru. Berbicara rpp format 1 lembar, Sudahkah anda memilikinya? nah, untuk membantu bapak dan ibu guru sya bagikan rpp kelas 3 tema 1 format 1 lembar halaman secara gratis.

RPP Kelas 3 jenjang SD/MI Tema 1 Semester ganjil K13 Format 1 Lembar Revisi Terbaru berdasarkan SE Mendikbud no 14 tahun 2019. Penyusunan RPP Tematik Kelas III Tema 1 format 1 Lembar/Halaman di sesuaikan dengan silabus dan Buku Kelas 3 Kurikulum 2013 Revisi 2018.

Materi Pembelajaran Kelas 3 Tema 1 Subtema 1, 2, 3, 4 Kurikulum 2013 yaitu terdiri dari

Tema 1 : Pertumbuhan dan Perkembangan Makhluk Hidup

  • Subtema 1 : Ciri-ciri Makhluk Hidup
  • Subtema 2 : Pertumbuhan dan Perkembangan Manusia
  • Subtema 3 : Pertumbuhan Hewan
  • Subtema 4 : Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan

Mudah-mudahan RPP Kelas 3 Tema 1 Format 1 Lembar Kurikulum 2013 ini di susun sesuai dengan apa yang di harapkan bapak dan ibu guru, dan apabila ada kekurangan bapak dan ibu bisa melakukan pengembangan. Penyusunan rpp menjadi tugas yang wajib dilakukan oleh guru pasalnya karena sudah menjadi tanggung jawab guru.

Selengkapnya, bagi bapak dan ibu guru yang ingin mendownload RPP 1 Lembar Kelas 3 SD/MI Tema 1 Semester 1 Kurikulum 2013 Revisi Terbaru silahkan melalui tautan link yang ada di bawah ini;

RPP Tematik Kelas III SD Terbaru

Name : RPP 1 Lembar Kelas 3 Tema 1

Format : Word

Size : 457 KB

File Compatible : All Windows

Rekomendasi kami:
Perangkat Pembelajaran Kelas 3 SD Lengkap

Demikianlah RPP Kelas 3 SD/MI Tema 1 Subtema 1 2 3 4 format 1 lembar/halaman Kurikulum 2013 Revisi terbaru kami bagikan, semoga bermanfaat untuk kita semua. Terima kasih atas kunjungannya.

Ikuti websiteedukasi.com di aplikasi Whatsapp dengan cara Subscribe atau Contact Me untuk mendapatkan perangkat pembelajaran terbaru dengan sangat mudah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *