SK Pembina Pramuka Terbaru

Posted on

Websiteedukasi.com – Halo sobat edukasi, pada postingan ini saya akan memberikan Contoh Surat Keputusan (SK) Pembina Pramuka Terbaru jenjang SD SMP SMA SMK yang bisa anda unduh secara gratis.

SK Pembina Pramuka di buat oleh Kepala Sekolah. SK tersebut di gunakan sebagai bukti fisik secara resmi pengangkatan pembina pramuka, pemilihan pembina pramuka biasanya dilakukan secara musyawarah antara kepala sekolah, waka kurikulum, waka kesiswaan dan bapak ibu dewan guru.

Pengangkatan Pembina Pramukan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas tugas dan fungsi Pramuka dalam kegiatan ekstrakurikuler. Pramuka di Sekolah baik itu jenjang / tingkat SD, SMP, SMA  dan SMK menjadi salah satu ekstrakurikuler wajib yang harus di ikuti oleh peserta didi.

Berbicara SK Pembina Pramuka, melalui artikel ini saya akan membagikan Contoh SK Pembina Pramuka Terbaru, Contoh SK Pembina Pramuka ini dapat di gunakan untuk Tingkat SD SMP SMA. Anda cukup mengeditnya dengan mengganti kop surat, nama satuan pendidikan dan lainnya yang di butuhkan.

Pengeditan SK Pembina Pramuka ini sangat mudah karena di buat dengan menggunakan Microsoft Word, silahkan anda sesuaikan dengan kebutuah bapak dan ibu. Contoh SK Pembina Pramuka ini sudah tersusun rapih dan siap cetak. Selengkapnya, bagi anda yang membutuhkan SK Pembina Pramuka silahkan mendowloadnya pada tautan link yang saya sematkan di bawah ini;

SK Pembina Pramuka Terbaru

Name : PSK Pembina Pramuka SD SMP SMA SMK

Format : Word

Size : 48 KB

File Compatible : All Windows

Demikianlah Contoh SK Pembina Pramuka SD SMP SMA yang dapat kami bagikan, semoga bermanfaat untuk kita semua. Terima kasih.

Ikuti websiteedukasi.com di aplikasi Whatsapp dengan cara Subscribe atau Contact Me untuk mendapatkan perangkat pembelajaran terbaru dengan sangat mudah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *