Perangkat Kelas 1 Kurikulum Merdeka lengkap Semua Mapel

Posted on

Websiteedukasi.com – Sebagai seorang Guru Profesional tentunya selain dituntut untuk melaksanakan kegiatan belajar mengajar juga harus mampu melakukan berbagai macam penataan Administrasi Guru Kelas, ini merupakan sebagai langkah untuk mengatur kegiatan pembelajaran dengan tertib terlebih untuk tercapainya tujuan di satuan pendidikan.

Perangkat Ajar dapat menunjang dalam mengelola setiap administrasi kelas secara keseluruhan, mulai dari pendataan, Pencatatan, perencanaan, pelaksanaan Serta penilaian peserta didik dari hasil kegiatan pembelajaran.

Baca Juga: Modul Ajar Jenjang SD Kurikulum Merdeka Semua Kelas

Pengelolaan admnistrasi memang sangat berperan penting dalam melakukan pembelajaran terutama untuk merancang kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan karena itu Administrasi Guru ini pun memuat beberapa pendataan dan penilaian sehingga dapat membantu untuk meningkatkan juga mengembangkan pembelajaran peserta didik.

Perangkat Ajar dapat digunakan guru untuk mendukung kegiatan belajar mengajarnya. Perangkat Pembelajaran pada kurikulum merdeka dilengkapi dengan alur dan capaian pembelajaran yang disusun sesuai domain dan fase tertentu. Perangkat IKM bisa berupa bahan ajar, modul ajar, modul proyek, atau buku teks.

Dalam pengembagannya, Guru memiliki kemerdekaan untuk membuat sendiri, memilih, dan memodifikasi Perangkat Ajar sesuai dengan konteks, karakteristik, serta kebutuhan peserta didiknya.

Pada perangkat ajar kurikulum merdeka, Pendidik boleh mengurangi atau menambah jumlah komponen sesuai dengan konteks masing-masing, membuat modul projek sendiri, telah tersedia atau mengkreasikan modul yang sudah ada dan menyesuaikan dengan kondisi pada satuan pendidikan masing-masing.

Download Perangkat Ajar

Sebagai referensi bapak dan ibu guru, berikut kami sajikan Perangkat Ajar Kelas 1 SD Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka Edisi Terbaru yang bisa anda download pada tautan link yang ada dibawah ini.

Kurikulum Merdeka

  1. Perangkat Ajar PAI Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  2. Perangkat Ajar Bahasa Indonesia Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM 
  3. Perangkat Ajar Bahasa Inggris Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  4. Perangkat Ajar PPKN Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  5. Perangkat Ajar PJOK Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  6. Perangkat Ajar MTK Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  7. Perangkat Ajar Seni Musik Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  8. Perangkat Ajar Seni Tari Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  9. Perangkat Ajar Seni Rupa Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM
  10. Perangkat Ajar Seni Teater Kelas 1 SD Lengkap – LIHAT ADM

Kurikulum 2013

  1. Perangkat Pembelajaran Kelas 1 K13 Lengkap – LIHAT ADM
  2. Perangkat Pembelajaran Kelas 2 K13 Lengkap – LIHAT ADM
  3. Perangkat Pembelajaran Kelas 3 K13 Lengkap – LIHAT ADM
  4. Perangkat Pembelajaran Kelas 4 K13 Lengkap – LIHAT ADM
  5. Perangkat Pembelajaran Kelas 5 K13 Lengkap – LIHAT ADM
  6. Perangkat Pembelajaran Kelas 6 K13 Lengkap – LIHAT ADM

Demikian Perangkat Ajar Kelas 1 Jenjang SD/MI Semester 1 dan 2 Kurikulum Merdeka Edisi Terbaru yang dapat kami bagikan. Semoga bermanfaat untuk kita semua. Terima kasih atas kunjungannya.

Ikuti websiteedukasi.com di aplikasi Whatsapp dengan cara Subscribe atau Contact Me untuk mendapatkan perangkat pembelajaran terbaru dengan sangat mudah.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *